KEGIATAN PRLOMBAAN OLAHRAGA BULU TANGKIS TINGKAT DESA DALAM RANGKA HUT RI KE-79 TAHUN 2024 DESA PAGE
10 Agustus 2024 09:11:17
255 Kali
DESA PAGEDANGAN ILIR
SUASANA LOMBA BULU TANGKIS HARI KEMERDEKAAN REPUBLIK INDONESIA
Pagedangan Ilir 10 Agustus 2024 Dalam rangka Hari Kemerdekaan Republik Indonesia yang Ke-79 jatuh pada tanggal 17 Agustus , Pemerintahan Desa Pagedangan Ilir, akan mengadakan perlombaan olahraga Bulu Tangkis yang bertempat di Lapangan...
KEGIATAN OLAHRAGA PERLOMBAAN TENIS MEJA TINGKAT DESA DALAM RANGKA HUT RI KE-79 TAHUN 2024 DESA PAGED
07 Agustus 2024 07:54:56
215 Kali
DESA PAGEDANGAN ILIR
Pagedangan Ilir- 05 Agustus 2024 Menyambut HUT RI ke-79, Pemerintah Desa Pagedangan Ilir ,mengadakan perlombaan tenis meja yang diikuti kepala organisasi perangkat Daerah (OPD) dan Warga, berlangsung di ruangan aula kantor Desa Pagedangan Ilir.Sebanyak 20 peserta mengikuti kegiatan perlombaan tenis...
KEGIATAN OLAHRAGA LOMBA CATUR TINGKAT DESA DALAM RANGKA HUT RI KE-79 TAHUN 2024 DESA PAGEDANGAN ILIR
06 Agustus 2024 08:42:56
329 Kali
DESA PAGEDANGAN ILIR
Pagedangan Ilir- 05 Agustus 2024 Menyambut HUT RI ke-79, Pemerintah Desa Pagedangan Ilir ,mengadakan perlombaan catur yang diikuti kepala organisasi perangkat Daerah (OPD) dan Warga, berlangsung di ruangan aula kantor Desa Pagedangan Ilir.Sebanyak 16 peserta mengikuti kegiatan perlombaan catur, kepala...
KEGIATAN OLAHRAGA PERLOMBAAN SEPAK BOLA TINGKAT DESA DALAM RANGKA HUT RI KE-79 TAHUN 2024 DESA PAGE
01 Agustus 2024 08:23:26
291 Kali
DESA PAGEDANGAN ILIR
Pagedangan Ilir- 01 Aguatus 2024. Menyambut HUT Republik Indonesia 17 Agustus 2024 pemerintah Desa Pagedangan Ilir Kecamatan Kronjo Kabupaten Tangerang menggelar perlombaan sepak bola antar RT di Desa Pagedangan Ilir Kecamatan Kronjo Kabupaten Tangerang. Perlombaan ini terlah berlangsung sejak tanggal...
Pagedangan Ilir. Senin, 29/07/2024. Apel pagi yang dilakukan setiap hari senin secara rutin memiliki manfaat bagi kelancaran dalam pelaksanaan tugas dan fungsi. Selain sebagai sarana bagi pimpinan memberikan pembinaan, arahan dan melakukan pengawasan, juga untuk menyampaikan berbagai informasi pelaksanaan...
KEGIATAN POSYANDU DALAM RANGKA PEKAN IMUNISASI NASIONAL (PIN) POLIO SERENTAK DESA PAGEDANGAN ILIR TA
24 Juli 2024 12:05:35
509 Kali
DESA PAGEDANGAN ILIR
Pagedangan Ilir- 24 Juli 2024 Pemerintah telah mengumumkan pelaksanaan Pekan Imunisasi Nasional (PIN) Polio yang akan dimulai pada tanggal 24 Juli 2024, program ini bertujuan untuk melindungi anak-anak dari ancaman penyakit polio yang dapat menyebabkan kelumpuhan permanen. Pemberian imunisasi akan dilakukan...
PEMBINAAN GROUP KESENIAN DAN KEBUDAYAAN TINGKAT DESA TAHUN ANGGARAN 2024 PAGEDANGAN ILIR
24 Juli 2024 11:31:11
442 Kali
DESA PAGEDANGAN ILIR
Pagedangan Ilir - 24 Juli 2024 Pemerintahan Desa Pagedangan Ilir menaruh perhatian yang besar terhadap kemajuan kebudayaana seni hadroh, hal ini dibuktikan dengan dilakukannya penyerahan alat musik kepada Kelompok Masyarakat Rabu, 24 JUli 2024. Kegiatan tersebut merupakan salah satu rangkaian dari...
PEMBERDAYAAN MASYARAKAT SERAH TERIMA BARANG YANG DIBERIKAN KEPADA MASYARAKAT DESA PAGEDANGAN ILIR TA
23 Juli 2024 11:14:18
221 Kali
DESA PAGEDANGAN ILIR
Pagedangan Ilir , 23 juli 2024. merealisasikan program ketahanan pangan desa tahun 2024 berupa bantuan ternak Kambing. Penyaluran bantuan berupa ternak kambing yang diberikan kepada warga Pagedangan Ilir. Bertempat di Desa Pagedangan Ilir .
Mengawali kegiatan penyaluran bantuan ternak kambing,...